Saturday , April 20 2024

Tag Archives: Gadget

Bocoran Spesifikasi dan Harga OnePlus 3 Terbaru 2016

Spesifikasi dan Harga OnePlus 3

Setelah sukses dengan OnePlus 2 dan OnePlus X pada tahun 2015, kini OnePlus berencana untuk melanjutkan kesuksesan mereka di tahun 2016. Adalah handset baru yang diberi nama OnePlus 3 dikabarkan bakal menjadi suksesor pendahulunya. Seperti apa spesifikasi dan harga OnePlus 3? OnePlus 3 sedianya akan dirilis pada kuartal kedua tahun …

Read More »

3 Ponsel Android Dengan Kamera Terbaik Februari 2016

Apakah kamu masih mencari smartphone dengan kamera terbaik? Saat ini memang kebutuhan untuk menggunakan smartphone memang cukup tinggi, namun penting untuk mempertimbangkan kualitas kamera pada smartphone yang akan kamu beli. Jika kamu memiliki smartphone dengan kualitas kamera yang rendah, tentu akan berakibat buruk ketika kamu ingin melakukan sharing foto pada …

Read More »

Cara Menambah Action Button Baru pada Panel Quick Settings Android 6.0

Pada android 5.0 Lollipop sangat familiar dengan penambahan quick setting pada panel notifikasi yang dimunculkan namun tanpa opsi untuk mengkustomisasi panel tersebut. Kini Android 6.0 yang dilaunching dengan banyak fitur baru juga memiliki suatu opsi yang diberikan agar kamu dapan mengubah menu yang ada pada custom tiles sesuka hatimu dan …

Read More »

Cara Menonaktifkan Doze Android 6.0 Pada Aplikasi Tertentu

Android 6.0 Marshmallow hadir dengan membawa banyak fitur baru. Salah satunya adalah Doze, fitur yang berfungsi untuk menghemat penggunaan baterai. Doze secara otomatis berjalan pada sistem dan kamu tidak bisa melakukan apapun pada saat ponsel tidak digunakan beberapa waktu. Mode Doze digunakan untuk mengurangi penggunaan daya baterai. Pada saat android …

Read More »

Cara Menonaktifkan Autocorrect pada iPhone

Autocorrect adalah fitur yang secara otomatis akan membenarkan tulisan kita yang typo sehingga menjadi sebuah kata yang benar menurut aturan. Fitur Autocorrect sendiri memiliki dua kubu yang pro maupun kontra. Beberapa pengguna menyukai fitur ini agar terhindar dari typo namun tidak sedikit pula pengguna iPhone yang membenci fitur ini. Khususnya …

Read More »

10 Solusi Cara Mempercepat Android yang Lambat atau Lemot

Banyak orang sering mengeluhkan mulai lambatnya ponsel android mereka. Smartphone Android memang akan mengalami perubahan karena lama penggunaan yang membawa efek negatif terhadap performa smartphone Android. Terkadang penurunan performa ini akan membuat kamu mengupgrade smartphone lebih cepat untuk mendapatkan smartphone yang lebih bagus. Gampangnya, permasalahan performa ini akan menyebabkan smartphone …

Read More »

Spesifikasi dan Harga Asus ZenFone 2 Laser (ZE550KL), Smartphone dengan Laser Autofocus Termurah

Seri Asus ZenFone 2 dari Asus ini sedikit membingungkan karena begitu banyak varian dengan chipset, RAM, Resolusi Layar dan Kapasitas penyimpanan yang berbeda-beda. Kamu harus meneliti secara detail spesifikasi Asus ZenFone 2 sebelum benar-benar membelinya. Setelah sebelumnya telah mengeluarkan seri ZenFone Selfie dan ZenFone Zoom, kini Asus resmi merilis Asus …

Read More »